Jenis cabai yang diugunakan untuk obat adalah cabai merh besar (Capsicum annuum) dan cabai rawit merah (Capsicum frutescen). bagian tanaman untuk obat adalah buah.
Zat aktif dalam buah antara lain kapsisin, kapsantin, kapsorubin, zensantin, kriptosantin, lutein, vitamin A, vitamin C, dan sitrin.
Cabai berkhasiat untuk obat bisul, borok, encok, dan penambah nafsu makan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar